website ilmugrafis

Home

Tutorials

News

Artikel

Kontak
  NAVIGASI MENU :
TUTORIAL > 3DS MAX

Bikin Cahaya 3D Lampu-mu Sendiri

Publish: 27 Oktober 2008 | Author & Copyright: Aditya, ST | FREE tutorial | 3DS MAX 7 Keatas

Ayo, bikin cahaya 3D lampu-mu sendiri! Pasti akan sangat menakjubkan! ;) Ini panduannya...

Cara membuatnya:

1. Klik tab Create>Lights>Omni


2. Anda buat sebuah Omni di Viewport 3ds max Anda, caranya dengan klik satu kali mouse Anda di Viewport Top. Tampilan di Viewport Perspective akan terlihat seperi gambar dibawah



3. Selanjutnya, Anda klik tab Modify



4. Lalu klik menu Rendering>Effects



5. Pada jendela Environment and Effects, klik tombol Add


6. Pilih Lens Effects dan klik tombol OK



7. Di rollout Lens Effects Globals, klik tombol Pick Light



8. Lalu Anda klik objek Omni yang tadi Anda buat di Viewport 3ds max Anda



9. Disebelah tombol Remove, Anda akan melihat objek Omni Anda sudah masuk kedalam list


10. Selanjutnya, masih di rollout Lens Effects Globals, Anda klik tombol Load



11. Pilih rays.lzv dan klik tombol Open


12. Atur nilai Size=25 (seperti tampak pada gambar dibawah)


13. Klik menu Rendering>Render


14. Klik tombol Render


15. WHUZZZ!!! Cahaya sudah jadi! Selamat mencoba...


Tambahkan Obyek dan semuanya akan terlihat lebih jelas dan indah

LAmpu Penerangan ala Aditya , Hemat Listrik dan Tahan Lama... Gratis
Selamat mencoba.
Tutorial ini diarsipkan di ilmugrafis pada kategori 3DS Max
Semoga bermanfaat. Salam.

Share URL Share the URL of this Tutorial in IM, Email or post in forums

* Klik Link, copy (ctrl + c) dan paste (ctrl + v)
 

author
<> Info dan Kontak Penulis
Aditya, ST
Tentang Penulis : Lahir di Medan, 6 September 1978, aktif menulis beberapa buku diantaranya Photoshop Magic (Mediakita), Trik Dahsyat menjadi Animator 3D andal (Penerbit Andi), Cara Cepat Menguasai 3DS Max (Mediakita). Dan menjadi pengajar di berbagai seminar serta lembaga pendidikan DreamARCH Animation di Medan. Hobbi nonton Film dan membuat animasi.
Motto : Sharing-lah ilmu biar makin maju!

Penulis dapat dihubungi via:
Telp /HP : 0819 205 1013
Facebook : Aditya Kryoadi
YM : aditya_dreamarch
Email : dreamarchanimation2010@gmail.com


Rekomendasi ilmugrafis

3DS MAX VRAY
Jasa Desain Grafis Terpercaya
Dapatkan jasa desain grafis berkualitas dari team ilmugrafis



Supported by ilmugrafis indonesia
 
back to top
Kembali Ke Atas
Copyright © 2023 ilmuGrafis Hak Cipta Dilindungi Undang - Undang
RSS 2.0 | Dmca | About Us